Harapan publik musik Indonesia pada kebangkitan NOAH sangat besar. Ariel, Uki, Lukman, Reza dan David diharapkan mampu mengubah langkah industri musik Indonesia ke arah yang lebih baik.
Album yang berisikan 7 lagu dari album lama Tompi ini dikerjakan secara spontan dan direkam di studio Like Earth. Well, jangan terkecoh dengan kata 'spontan' di sini, karena kualitas rekaman, komposisi lagu, dan vokal Tompi terdengar sangat rapi dan cukup terkonsep.
Memperhatikan gaya konservatif yang diusung, bisakah Solidair menguatkan identitas grunge Indonesia setelah Navicula dan Cupumanik?
Waktu menjadi tajuk utama di album terbaru milik Ungu. Mereka mencoba flashback perjalanan yang telah mereka tempuh hingga ke depannya.
Dominasi band kota besar tak menyurutkan langkah band dari daerah. Bahkan terkadang ditemukan sebuah bakat yang luar basa dan tak kalah hebatnya untuk masalah skill.
Tol Band Tol? Hmm nama yang aneh untuk sebuah band.
Siapkah kalian dengan persembahan baru Pure Saturday? Karena kali ini musik mereka bakal membuat kita terpana kagum.
Stereocase memilih memainkan funk, dan itu pilihan tepat. Dengarkan dan biarkan musik 90-an mereka merasuki Anda.
Inilah debut album dari band yang sudah cukup lama dikenal dengan lagu Unromantic-nya, Drew. Bersiaplah dengan kisah cinta Sashi (vokal).
Bosan dengan sajian musik yang itu-itu saja? mungkin Fun bisa menjadi alternatif playlist kalian. Mereka menawarkan musik yang unik dan fresh dan tidak membosankan.
Armada Band hadir lagi dengan satu karya baru mereka. Di SATU HATI SEJUTA CINTA memang mengandung banyak makna dan jutaan pengungkapan isi hati mereka lewat 13 track yang dikemas manis tapi berciri khas ala Armada.
Jika kalian seorang musisi yang mengedepankan skill, mungkin anda akan sakit hati ketika mendengarkan album ini. Bagaimana tidak dengan skill pas-pasan dan kunci-kunci dasar jadilah sebuah album.
Musisi indie selalu memberikan kesegaran dan warna baru dalam musiknya, seperti halnya grup band satu ini. Selain namanya yang unik yaitu Angsa dan Serigala musik yang mereka usung cukup berani dan berbeda dari yang lainnya.
Keluarnya sang frontman, Mike Portnoy membuat banyak orang meragukan seperti apa Dream Theater ke depannya. Ibarat kapal Dream Thaeter seperti kehilangan nahkoda dan berlayar tanpa arah.
Setelah sukses dengan album perdananya THANK YOU ALLAH, pria asal Lebanon ini berusaha melanjutkan impiannya dengan merilis album keduanya FORGIVE ME. Ya, dialah Maher Zain. Penyanyi, pencipta lagu, dan juga produser yang menguasai beberapa genre musik.