13 Foto Bersejarah Skena Musik Punk 70an di CBGB

Musik punk saat ini memang sudah mengalami perubahan yang sangat jauh. Jika dulu musik yang terkesan asal ini membawa idealisme dan realita sosial, kini musik punk seolah tumbuh jadi lebih sopan dan terkesan bersih dari penampilan anak-anak serampangan.

Nah, musik punk ini sebelumnya tumbuh di sebuah tempat ikonik bernama CBGB. Dari bar yang semula berdiri untuk musik country, blue grass, dan blues inilah lahir band punk legendaris seperti Ramones dan sosok penyanyi seperti Patti Smith.

Kali ini, kita bakal kasih kamu sedikit foto-foto bersejarah dari tempat ikonik bagi dunia musik, khususnya punk. Oke, langsung kita intip sama-sama di sini yuk.

Musik Punk

Inilah salah satu tempat paling berpengaruh bagi skena musik punk pada saat itu.


Hak Cipta: ©buzzfeed
3/13
Berita Terkait