Demi Album, Dewa Budjana Terbang ke Amerika
Diterbitkan
Perkembangan musik yang semakin pesat memang menumbuhkan persaingan dan menuntut kualitas karya dari seorang musisi. Seperti apa yang dilakukan Dewa Budjana di Amerika baru-baru ini.
Demi merilis album barunya yang kedelapan, Dewa Budjana merasa harus menyempurnakannya di tempat lain. Alhasil, negeri paman Sam pun jadi tujuan utama baginya.
Nah, mau tahu seperti apa serunya launching album sang Dewa gitaris Indonesia di Amerika? Yuk intip sama-sama di sini.
Dengan kualitas dan level penikmat musik yang berbeda, Dewa Budjana memilih Amerika pun sebagai tolak ukur dan demi menyempurnakan albumnya ini.
Hak Cipta: ©KapanLagi.com/Bayu Herdianto
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement
