Usher Perpanjang Manggung di Broadway

Kapanlagi.com - Bintang R & B Usher telah memperlebar perannya sebagai Billy Flynn di drama panggung CHICAGO hingga ia dapat merayakan ultah ke 28 tahunnya di Broadway, New York.

Pelantun Yeah!, yang merupakan pemeran pengacara penyanyi yang paling muda di drama ini, juga menambahkan tanggal manggungnya dengan harapan akan memecahkan rekor manggung di Broadway terlama.

Usher juga bertujuan memegang catatan dalam lagu They Both Reached For The Gun lebih dari 26 detik - recor paling lama hingga saat ini.

(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)

(ctm/erl)

Rekomendasi
Trending