FOTO: Wajah-Wajah Para Jawara MTV VMA 2016, Gembira Sampai Datar!

MTV Video Music Awards baru saja selesai digelar beberapa jam yang lalu, Minggu (28/8). Diadakan di Madison Square Garden, New York City, berikut ini musisi-musisi yang beruntung mendapatkan penghargaan sebagai video terbaik dalam beberapa kategori. Siapa saja sih yang menang, menang apa dan seperti apa wajah bahagia mereka?

MTV VMA 2016

Berkat 'Hotline Bling' yang menjadi primadona setelah perilisannya, Drake memperoleh Best Hip Hop Video.


Hak Cipta: © AFP
4/9