FOTO: Sederhana Tapi Manis, Adele Akhirnya Kirimkan Cintanya

Adele akhirnya merilis sebuah video musik baru berjudul Send My Love (To Your New Lover). Video ini dibuat cukup sederhana namun tetap manis berkat permainan efeknya yang jempolan.

Adele

Adele sendiri cukup berani memberikan sebuah hal yang berbeda lewat video musik terbarunya ini.


Hak Cipta: © Youtube.com/adelevevo
3/9
Berita Terkait
Album Artis