Festival dan Pesta Bagi Penikmat Musik Rock? Ya Download Festival

Jika pada berita terdahulu kita telah mengintip festival-festival yang dipenuhi para hippie, kali ini giliran festival yang penuh para penikmat musik rock. Apalagi kalau bukan Download Festival.

Acara ini juga merupakan festival tahunan. Para penikmat musik rock dari seluruh dunia dengan dandanan all out berbaur menjadi satu dalam acara ini. Yuk kita simak foto-foto seru mereka...

Jumat, 17 April 2015 20:36

Masih ingat dengan band bernama Anthrax? Band yang hits di tahun 90an ini masih banyak peminatnya dan terus bertambah. You, know, some people are never grow old!


Hak Cipta: nme.com
7/8