Album-Album Berikut Seharusnya Dirilis Ulang Dalam Waktu Dekat
Diterbitkan
Beberapa album milik musisi Britpop sangat melegenda. Bahkan album-album tersebut bisa dibilang abadi. banyak orang yang masih mendengarkan musik-musik mereka hingga kini.
Deretan foto berikut adalah beberapa album milik musisi Britpop yang seharusnya dirilis ulang dalam kemasan baru yang lebih segar. Album milik siapa saja sih? Intip yuk...
The Verve dengan URBAN HYMNS. Mereka punya warna musik yang berbeda dengan band lain yang memainkan Britpop. Dan seharusnya album ini dirilis ulang dalam waktu dekat.
Hak Cipta: nme.com
Oleh
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
Berita Terkait
Editor's Pick
Advertisement
Advertisement