Serba-Serbi Cerita Naff Lanjutkan Karir Musik, Mau Beri Kejutan?

Tak bisa dipungkiri jika seiring berjalannya waktu perubahan pasti terjadi. Baik kecil atau besar, yang entah terasa maupun berjalan mengalir begitu saja. Hal ini juga yang dirasakan oleh Naff. Band yang sudah cukup lama berkarya di industri musik Indonesia ini mengakui telah ada yang berbeda dalam karya yang mereka keluarkan, terlebih satu single terbaru yang telah dirilis. Seperti apa sih kabar selengkapnya? Simak yuk di foto-foto berikut ini...

Naff

"Bisa dibilang iya. Karena kami ingin siapkan album yang materinya bagus dan jualan juga, jadi kami benar-benar siapkan album kedelapan dengan baik," lanjut Arda.


Hak Cipta: KapanLagi.com®/Bayu Herdianto
7/8
Album Artis