Julio Iglesias Tak Pernah Saksikan Konser Enrique
Kapanlagi.com - Penyanyi asal Spanyol, Julio Iglesias mengaku tak pernah menyaksikan penapilan putranya, Enrique Iglesias - namun hal ini tak membuat Enrique merasa kecewa.
Penyanyi berusia 32 tahun ini merilis album pertamanya sebelas tahun lalu dan dia telah tampil live lebih dari satu dekade, namun penyanyi ini bersikukuh kalau dukungan ayahnya di konser bukan hal penting.
"Aku tahu orang-orang pasti menemukan ini aneh dan memang benar, dia tak pernah mengunjungi konserku. Sulit untuk menilai kami bagi orang luar, karena kami jarang bertemu satu dengan lainnya, tapi kami saling mencintai dan menghotmati lebih dari apapun," ungkap Enrique.
Advertisement
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(stp/erl)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
-
Teen - Lifestyle Gadget Smartwatch Kece Buat Gen Z yang Stylish, Fungsional, dan Nggak Bikin Kantong Kaget
