Jamelia Bakal Ikut Ramaikan Konser Sosial Oxfam
Kapanlagi.com - Bergabung dengan beberapa bintang dengan jiwa sosial tinggi seperti Jarvis Cocker, Fatboy Slim, dan The Kooks, musisi cantik Jamelia juga ingin menampilkan sisi lain dari diri mereka masing-masing dalam konser spesial dalam sebuah toko pengumpul dana sosial.
Para bintang musik itu telah setuju untuk bekerja sama dengan organisasi amal Oxfam, yang berhasil mengumpulkan dua juta dolar untuk membantu kegiatan sosial di seluruh dunia.
Event yang disponsori oleh Oxfam tersebut dijadwalkan akan dilaksanakan pada Oktober mendatang dan menampilkan juga memorabilia musik yang telah terjual hingga hari ini.Â
Advertisement
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(cmc/boo)
Advertisement
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
