Diterbitkan:
"Saya rasa boyband dan girlband Indonesia tidak bisa bersaing dengan boyband dan girlband asli Korea. Karena mereka hanya meniru dan latah dengan musik K-Pop. Saat ini karena sedang demam K-Pop saja mereka bisa eksis, nanti lama-kelamaan akan mati sendiri," ujar Firman saat ditemui di Kebon Jeruk, Jakarta, Kamis (11/10).
Untuk itu, Firman memberi saran bagi semua yang terlibat dalam industri musik Indonesia agar lebih berani menampilkan karya musik Indonesia yang menurutnya banyak ragamnya.
"Indonesia banyak sekali budaya yang bisa ditonjolkan terutama soal musik. Contohnya saja di Batak. Di sana ada Batak Karo, Toba, Nias yang punya musik yang bagus-bagus. Seharusnya itu yang lebih ditonjolkan daripada harus meniru musik negara lain," tandas Firman.
Advertisement
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/pur/rea/rth)
Advertisement
8 Potret Ria Ricis Lebaran Pertama Setelah Cerai, Kompak dengan Moana Sebagai Single Mom
7 Potret Aaliyah Massaid Hadiri Acara Lebaran, Aura Bumil Cantik dan Kalem dengan Baby Bump
8 Potret Lesti Kejora dan Rizky Billar Lebaran Kumpul Keluarga, Gaya Abang L Bikin Gemas
8 Makanan yang Paling Banyak Diburu Usai Lebaran Idul Fitri, Seblak hingga Rujak
Resep Praktis dan Sat Set Membuat Seblak Komplet, Sederhana Tapi Menggugah Selera