'Bad Romance' Puncaki Tangga Lagu Inggris
Diterbitkan
Kapanlagi.com - Penyanyi Lady GaGa nampaknya sedang menikmati keberhasilannya di tahun baru ini. Pasalnya, single terbarunya, Bad Romance, duduk di posisi teratas tangga lagu Inggris.
Lagu terbaru GaGa itu menjatuhkan posisi pemenang X FACTOR, Joe McElderry, dari posisi puncak dan mengalahkan Black Eyed Peas dengan single Meet Me Halfway di posisi ketiga.
GaGa yang bernama asli Stefani Germanotta ini juga mengisi tempat kedua dalam tangga album Inggris dengan THE FAME yang naik dua peringkat di bawah album Paulo Nutini, SUNNY SIDE UP.  Â
Advertisement
(Setelah 8 tahun menikah, Raisa dan Hamish Daud resmi cerai.)
(spl/npy)
Oleh
Advertisement
Lagidiskon Harbolnas
-
Teen - Fashion Kasual Celana Jeans Ala Anak Skena: Pilihan Straight sampai Baggy yang Wajib Dicoba
More Stories
Advertisement
Advertisement
