Diperbarui: Diterbitkan:
Bahkan gitaris Metallica itu mengajak personel BABYMETAL berfoto bersama. Diakui Su-Metal, sikap Kirk mematahkan pikirannya kalau musik rock tak lantas membuat pribadi musisi itu menjadi metal pula.
"Setelah bertemu (Metallica) ternyata sangat baik. Kita malah diajak berfoto bersama. Aku pikir orang ini baik sekali ya," ujar Su-Metal, salah satu personel BABYMETAL saat ditemui di Planary Hall JCC Senayan Jakarta, Sabtu (7/9).
Sangat kontras dengan penampilan band Metallica saat manggung di gelaran tersebut. Menurutnya, band rock asal Amerika itu sangat powerful dan cadas saat tampil di atas panggung.
Advertisement
"Setelah melihat konsernya, Metalica sangat cool, powerful, dan bertenaga. Mereka sangat keren," ungkapnya
(Ayo ikuti saluran WhatsApp KapanLagi.com biar enggak ketinggalan update dan berita terbaru seputar dunia hiburan tanah air dan juga luar negeri. Klik di sini ya, Klovers!)
(kpl/aha/zal)
Advertisement
7 Potret Busana Manggung Lyodra Ginting yang Selalu Memukau dan Keluarkan Aura Bintang
Potret Cantik Feby Febiola Tetap Awet Muda di Usia 46 Tahun
Hati-Hati! Ini Makanan Sehari-Hari yang Bisa 'Menyuburkan' Sel Kanker
8 Kebiasaan Sederhana untuk Menghilangkan Rasa Malas agar Hidup Lebih Produktif
Peran Penting Bermain untuk Anak dalam Perkembangan Otaknya, Wajib Dipahami